IBC (Intermediate Bulk Container) adalah alat yang bisa digunakan sebagai wadah pemeliharaan sidat untuk lahan sempit. Teknik menggunakan bak IBC ini sangat cocok jika anda baru ingin mencoba memelihara sidat untuk konsumsi sendiri atau melakukannya sebagai hobi.

